Senin, 06 Juni 2011

apa sih roti gandum itu??

roti gandum ??? baru denger ???

ini neh roti gandum

Di antara berbagai jenis roti, ada yang disebut roti gandum atau whole wheat bread. Roti jenis ini mengandung karbohidrat kompleks dan berserat tinggi. Karbohidrat kompleks akan langsung terbakar menjadi energi dan tidak tersimpan menjadi lemak.

pasti pntg bgt buat diet , udah bikin kenyang, g jadi lemak lagi..

Roti yang berwarna coklat biasa (brown bread) tidak dapat disamakan dengan roti gandum utuh (whole grain bread atau whole wheat bread). Bahkan beberapa roti sengaja ditambahkan pewarna agar berwarna coklat menyerupai roti gandum utuh. Dalam label beberapa roti gandum tertulis “caramel coloring” yang menunjukkan bahwa roti tersebut diberi tambahan karamel untuk memberi warna coklat. Bahkan beberapa jenis roti yang berlabel “multi-grain” bread, “rye” bread, “5 grain” atau “7 grain” bread tidak serta merta menunjukkan bahwa roti tersebut menggunakan biji gandum utuh dalam proses pembuatannya.

Di Amerika Serikat dan Kanada, hanya roti yang berlabel “whole wheat” yang benar-benar menggunakan tepung gandum utuh dalam pemrosesannya. Sementara beberapa roti berlabel “wheat bread” (roti gandum) hanya menggunakan kombinasi tepung halus putih biasa dan tepung gandum utuh. Jadi sebagai salah satu contoh pedomannya adalah label “whole”.

gimana uda tau ???

selain itu buat para cwe / cwo yg gemuk mending makan ni roti gandum , bisa juga dtmbh daging asep hmmmmmmmmmmmm


nikmatnya

emang si harga lbh tinggi tapi coba agan / sist pikir betapa bermanfaatnya roti ini ketimbang bli roti biasa apa lagi d bandingin ma chiki chiki.. wkakwka


Tidak ada komentar:

Posting Komentar